Kalo dalam hal memilih soflens, aku sangat hati-hati memilihnya, karena soflens bersentuhan langsung dengan mata dibandingkan kacamata. Pertama kali aku membeli soflens saat beli di Optik karena kalau beli di optik, karyawannya dapat mengajariku bagaimana cara memakai soflens dengan benar. Sayangnya soflens yang pertama kali itu membuat aku trauma. Dalam 1 jam pemakaian saja mataku menjadi berat dan sakit. Uuuh, rasa tidak nyaman itu membuat aku malas dan soflens yang pertama itu jarang sekali aku pakai.
2. Saat liburan ke Cianjur-Bandung
Kesimpulan=
Aku suka sekali dengan JAPANSOFLENS Ageha Midnight Black. Memberikan kesan mata natural, tegas, tajam, bulat dan besar. JAPANSOFLENS Ageha Midnight Black terbukti memberikan kenyamanan dimata bahkan dimata yang sensitive. Dia tidak memberikan rasa sakit, lelah, dan tidak membuat mata kering. Aku sangat tidak cocok memakai soflens berdiameter besar seperti soflens Vivian, karena aku memiliki mata yang sipit/bingkai mata yang kecil. Jika memakai soflens berdimater besar, mataku malah menjadi sayu.
Ketika aku memakai JAPANSOFLENS Ageha Midnight Black, aku merasa telah menemukan soflens andalanku dan ingin menetapkan hati untuk setia pada JAPANSOFLENS Ageha.
Suatu ketika aku membaca review soflens Ageha dari teman-teman beauty blogger. Mereka bilang soflensnya Ageha ini memberikan kenyamanan saat dipakai. Tanpa tetes matapun juga tidak sakit. Ya, sekarang Softlens merk Ageha ini sangat terkenal sekali di kalangan artis maupun beauty blogger. Membaca review mereka aku menjadi tergiur untuk mencobanya.
Kemasan/Packaging
Kemasan box bagian= Depan-Belakang-Samping |
Kemasan box berwarna shocking pink+silver metalik dengan ukiran+kupu-kupu ini sangat cantik & memikat.
Keterangan di belakang BOX |
Ageha ini diproduksi di Jepang under Dueba Contact Lens. Taukan Dueba ini sangat terkenal dan aku pernah memberikan reviewnya disini. Jadi aku yakin sama kualitas dan kenyamanannya.
Kemasannya menggunakan Blister Package sehingga terjamin hygienis. Kalo pake yang botol, botol bisa digunakan berulang kali. Ngeri aja dapet kemasan botol yang bekasan. Hiiiy..!!
AGEHA MIDNIGHT BLACK NATURAL REVIEW
Foto diatas tanpa flash.
Senangnya aku bisa memenangkan pemilu soflens yang diadakan oleh JAPANSOFLENS. Pilihanku jatuh pada Midnight Black, karena aku belum memiliki soflens berwarna hitam. Soflens warna hitam ini memberikan kesan natural serta lingkaran hitamnya membuat mata menjadi tajam dan tegas.
Tekstur dan Bentuk
Pinggiran ringnya memiliki warna hitam yang samar dan bergradasi. Tekstursnya sangat tipis dan sangat..ngat nyaman dimata
Gambar atas= Menggunakan cahaya flash
Gambar bawah= Tidak menggunakan cahaya flash
Saat di Pakai
Mata Kanan menggunakan soflens
Mata Kiri tidak menggunakan soflens
Kedua mataku menggunakan soflens
Walau aslinya berdiamter 14.5mm, namun saat dipakai akan menjadi DIA 16.0mm. Cocok digunakan pada bingkai mata yang kecil sepertiku. Lihat diameter mataku menjadi tegas, bulat dan besar.
a. Discount Ongkir Up to 15.000 (misal nya ongkir ke kota nya 18.000 .. jadi 18.000 – 15.000 =
3.000 saja yg perlu di transfer)
3.000 saja yg perlu di transfer)
b. Discount Tambahan Berupa POINT BELANJA 5% (misalnya belanja Ageha 178.000 .. maka disc
tambahan nya Rp 8.900)
tambahan nya Rp 8.900)
FREE Gift :
a. Order 1 Ageha > Free Pulpen Bentuk Lipstick
b. Order Langsung 2 Ageha > Free 1 Lipgloss seharga 98.000
c. Order Langsung 3 Ageha > Free 1 eyelash merek 4Minutes seharga 148.000
d. Order Langsung 5 Ageha > Free 1 KARA eyelash seharga 168.000 (include glue + vitamin bulu
mata)
mata)
Ceritaku
Saat itu aku benar-benar langsung memakai soflens Ageha Midnight Black tanpa direndam pake cairan soflens terlebih dahulu.Ternyata pemakaian 6jam diruangan AC, tidak membuat mataku sakit dan lelah tanpa direndam pada cairan soflens. Ini membuktikan JAPANSOFLENS Ageha Mignight Black sangat nyaman dimata yang sensitive sekalipun.
2. Saat liburan ke Cianjur-Bandung
]
Eitss... jangan salah paham dengan kacamata loreng coklat itu. Kacamata Hello Kitty itu tidak memiliki kaca. Itu hanya kacamata fashion doank. Kalo ga percaya bisa baca review-nya disini. So, aku memakai soflens Ageha Midnight Black dibalik kacamata fashion itu..hehehe..
Namanya liburan, tentu tidak punya waktu untuk kembali ke hotel/ke rumah. Selama liburan berlangsung aku menggunakan soflens Ageha Midnight Black ini bisa 12jam-15jam pemakaian. Kadang aku memakainya ketika aku tertidur di dalam mobil. Saat bangun dari tidur yang sebentar itu, mataku sedikit kering. Aku butuh cairan agar soflens kembali nyaman, untuk itu aku hanya menguap 2x. Yup, aku hanya menggunakan air mata untuk membasahi soflens. Berjam-jam pemakaian tidak membuat mataku lelah dan sakit.
Kenyamanan Pemakaian=
Terbukti dari ceritaku yang sedang liburan. Selama 12-15jam pemakaian tidak membuat mataku kering dan lelah.
Jarak Penglihatan=
Jarak penglihatan sangat jelas. Selama 12-15jam pemakaian, hanya 3x jarak pandang sedikit buram. Hal ini pernah aku rasakan ketika memakai soflens Dueba. Namun, ini tidak menjadi masalah bagiku. tinggal kedap-kedip mata jarak pandang yang buram itu akan hilang.
Perbandingan=
Soflens Dueba Dolly Eye diaku hanya dipakai sampai 5-6jam saja, namun jika Ageha Midnight Black pemakaian diaku sampai 12jam-15jam. Untuk Dueba Dolly Eye jarak pandang lebih sering buram, kalo Ageha Midnight Black jarak pandang jarang sekali buram.
Aku suka sekali dengan JAPANSOFLENS Ageha Midnight Black. Memberikan kesan mata natural, tegas, tajam, bulat dan besar. JAPANSOFLENS Ageha Midnight Black terbukti memberikan kenyamanan dimata bahkan dimata yang sensitive. Dia tidak memberikan rasa sakit, lelah, dan tidak membuat mata kering. Aku sangat tidak cocok memakai soflens berdiameter besar seperti soflens Vivian, karena aku memiliki mata yang sipit/bingkai mata yang kecil. Jika memakai soflens berdimater besar, mataku malah menjadi sayu.
Ketika aku memakai JAPANSOFLENS Ageha Midnight Black, aku merasa telah menemukan soflens andalanku dan ingin menetapkan hati untuk setia pada JAPANSOFLENS Ageha.
Japan Softlens | Jual Softlens Warna Nyaman Asli Jepang♡
Ageha Midnight Black from JAPANSOFLENS
Blackberry PIN:25a8140c
Facebook: Japansoftlens
Twitter: @JapanSoftlens
Instagram: japansoftlens
Mobile / SMS: 081-807-909033
E-mail: info@japansoftlens.com
Cakep be.. imut! hehehe ^_^
ReplyDeleteMakasi Eska^^
Deletemakasi udah mampir
Nice pics:)
ReplyDeleteThx Garima Shivi^^
Deletecce imuuuut :p
ReplyDeleteMakasi Ichel^^.
DeleteIchel jg cute...
Kalau aku liat orang pakai soflens rasanya enak aja. Tapi kalau disuruh nyoba pakai, ngerasa ngeri. Makanya aku lebih pilih pakai kacamata daripada pakai soflens .__.
ReplyDeleteBtw, kakak cantik :3 Suka liatnya jadinya.
Hehe salken.
Harus pinter jaga kebersihan kl pemakaian soflens ini...
DeleteVelajar pake soflens bisa lewat you tube atau langsung ke optik. Yuk belajar pake soflens Selvia
Pake softlens bisa menambah kecantikan yak. Nah kalo udah cakep pake softlens, rambut juga harus cakep. Lalu, model rambut 2017 yang bagus apa ya? Baca aja di http://www.fpedia.id/model-rambut-2017/
ReplyDelete